Penyebab Mobil Terbakar, Biang Keladinya Ternyata Kedua Komponen Ini

ARSN,Radityo Herdianto - Senin, 4 Juli 2022 | 18:00 WIB

Cegah Mobil Rentan Terbakar, Pastikan Kondisi Mobil Selalu dalam Kondisi Baik (ARSN,Radityo Herdianto - )

"Keretakan dan getas dari karet menjadi titik mula celah bahan bakar atau uapnya bisa keluar dari jalur saluran bahan bakar," terang Roni.

Begitu juga dengan klem sebagai pengikat slang yang harus terpasang sempurna dengan kondisi baik.

Astra Peugeot
Pastikan Tidak Ada Kebocoran yang Memicu Kebakaran Mobil

Klem yang sudah berkarat atau korosi bisa memicu kebocoran dari jalur penghubung slang bahan bakar.

"Kondisi klem yang korosi sudah tidak bisa mengikat kuat slang bahan bakar," jelas Roni.

Baca Juga: Cegah Mobil Terbakar, Cek ke 3 Komponen Penyebab Kebakaran Ini