Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Waduh, Muncul Tanda Hitam di Keramik Busi Mobil Berbahayakah?

Arseen - Kamis, 11 Juli 2019 | 13:35 WIB
keramik busi berwarna hitam
Ryan/GridOto.com
keramik busi berwarna hitam

Saat membersihkan busi, nggak ada salahnya bagian ini juga dibersihkan.

Asal dilakukan pembersihan busi dengan benar enggak akan merusak busi.

busi baru tidak terdapat warna hitam di keramik busi
Ryan/GridOto.com
busi baru tidak terdapat warna hitam di keramik busi

"Tanda ini bisa mencerminkan bahwa busi ini juga sudah digunakan lama, Bukan berarti kalau muncul tanda ini busi harus ganti baru" tambah Diko panggilan akrabnya.

Untuk tanda-tanda penggantin busi bisa dilihat dari elektroda busi.

Baca Juga: Rekomendasi Bengkel Penjual Mesin Mobil Untuk Engine Swap, Dari Eropa Hingga V10

Sebagai contoh pada busi dengan bahan nikel biasa, kalau elektroda sudah pendek atau bahkan sudah rusak kemungkinan busi sudah waktunya diganti.

Perhatikan juga kondisi warna pada busi.

Ini untuk memastikan pembakaran dalam kondisi sempurna.

Editor : Arseen
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa