Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

motor bekas

Motor Tidak Dipakai Tangki Bensin Harus Dikosongkan, Mitos Atau Hoax?

ARSN,Uje - Kamis, 26 Maret 2020 | 18:45 WIB
Ilustrasi tangki bensin
Ilustrasi tangki bensin

Pasalnya, tangki bahan bakar yang sering dibiarkan hampir kosong selain berisiko kehabisan bahan bakar, juga dapat mengakibatkan dampak buruk bagi komponen mobil lainnya.

Apa sajakah dampak buruk yang ditimbulkan oleh tangki mobil yang sering dibiarkan hampir kosong?

Samsudin, National Technical Advisor Astra Peugeot, menjelaskan bahwa tangki bahan bakar yang hampir kosong berpotensi menimbulkan uap air yang lebih banyak ketimbang tangki yang terisi.

Baca Juga: Water Pump Mobil Bekas Rusak? Biaya Perbaikan Murah, Cuma Segini Loh

Pada tangki yang terbuat dari logam, uap air tersebut dapat menyebabkan karat.

“Akibatnya mengurangi usia pakai tangki logam karena korosi,” jelas Samsudin.

Karat yang tersedot pompa juga akan membuat filter bahan bakar cepat kotor.

 

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa