Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Biang Keladi Koil Motor Gampang Rusak, hal Ini Penyebabnya

ARSN,Isal - Jumat, 29 Mei 2020 | 20:25 WIB
Ilustrasi koil motor
Nurul
Ilustrasi koil motor

"Kalau terkelupas, kumparan sekunder akan lebih panas dari biasanya, efeknya bisa merusak insulator antara kumparan primer dan sekunder," jelasnya.

Baca Juga: Ini Tanda-tanda Koil Motor Mulai Melemah, Dampaknya Bisa Mati Mendadak

Kondisi kabel sekunder atau kabel busi yang terkelupas
Otomotifnet.com
Kondisi kabel sekunder atau kabel busi yang terkelupas

"Kalau dibiarkan koil bisa lemah, terlihat dari api busi jadi merah, lemah dan lebih kecil," tambahnya.

Sebenarnya beberapa modifikasi di koil motor tanpa perhitungan bisa membuat kabel sekunder atau kabel busi bocor.

"Kabel sekunder itu bisa bocor biasanya tertekuk atau ada bagian yang kabel yang kelupas akibat terkena gesekan yang bisa membuat umur pakainya berkurang," tuturnya.

Baca Juga: Busi Mobil Bekas Cepat Mati? Jangan Tuduh Jelek, Cek Komponen Ini

"Selama kabel sekunder (kabel busi) enggak bocor sih pasti awet," jelas Muhri.

Koil sendiri berkerja seperti trafo step-up yang melipat gandakan tegangan yang tadinya cuma 12 Volt jadi 20 sampai 30 ribu Volt agar busi bisa memantikan api.

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa