Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Cara Memperbaiki Injektor Mobil Bekas yang Bermasalah, Ini Jurusnya

ARSN,Ryan Fasha - Senin, 6 Juli 2020 | 14:54 WIB
Injektor mobil
ryan/gridoto.com
Injektor mobil

"Bisa kita lihat di asap knalpot, kalau yang normal itu enggak ada asap, tapi kalau injector nozzle bermasalah, asap putih pekat dan pedas di mata, bikin mata perih," kata Giok Can, pemilik bengkel Betawi Diesel di Batuceper, Tangerang.

(Baca Juga: Naksir Isuzu Panther? Ini 5 Cara Cek Mesin Diesel Bagus Atau Tidak)

Pada dasarnya suara kasar di mesin diesel ada 3 kemungkinan penyebabnya, bisa dari metal jalan, pen piston, dan injector nozzle.

Kalau Kerusakan injektor pada mesin diesel konvensional, bisa dideteksi dengan cara mengendurkan injektor, kalau suara kasarnya hilang, artinya ada masalah di injektor.

"Kalau injector nozzle yang macet atau rusak, mesin digas sedkit dia (mesin) akan pincang, tapi suara kasarnya ilang," katanya.

Namun jika suara kasar tidak hilang setelah mengendurkan injektor, artinya kerusakan pada metal jalan atau pen piston

 

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa