Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Penyebab Setir Honda CR-V Turbo Tahun 2017 Berat, Perhatikan Part Ini

Dok Grid - Rabu, 4 September 2024 | 12:22 WIB
Setir Honda CR-V Turbo
Youtube GridOto
Setir Honda CR-V Turbo

Masih kata Ivan, sedangkan untuk Honda CR-V Turbo keluaran 2017 akhir dan seterusnya, klep untuk menutup motor EPS sudah dipasang sehingga kasus motor EPS yang rusak karena cipratan air sudah tidak ditemukan lagi.

Sekedar informasi, Honda CR-V menggunakan sistem electric power steering (EPS) agar pengemudi lebih mudah mengoperasikan setir.

Beda dengan Power steering jenis hidraulis, power steering jenis elektrik (electric power steering) tidak memerlukan cairan atau oli pelumas, sebab electric power steering mengandalkan motor listrik dan ECU.

Motor listrtik yang berperan menggerakan komponen mekanis steering rack, reduction gear yang memasukan data tenaga bantuan untuk menggerakan komponen mekanis steering rack, dan torque sensor yang menyelaraskan output sistem EPS dengan keinginan pengemudi.

Selain itu, karena air musuh utama dari komponen-komponen electric power steering (EPS), jadi sebisa mungkin hindari genangan banjir yang cukup tinggi, karena ini dapat merusak komponen motor listrik dan kelistrikan dari EPS.

Baca Juga: Ini Penyakit Honda Civic Turbo dan CR-V Turbo Bekas, Fokus Pada Oli 

Posted : Rabu, 4 September 2024 | 12:22 WIB| Last updated : Rabu, 4 September 2024 | 12:22 WIB

Editor : optimization
Sumber : Otoseken.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa