"Sering dicuci minimal 3 bulan sekali, kalau servis besar minimal 1 tahun sekali, servis besar itu mencakup ganti oli kompresor," saran Ko Lung Lung.
Di Dokter Mobil, Servis AC mencakup ganti oli kompresor, cuci evaporator, cuci kondensor, cuci blower AC, fogging, dan ganti filter AC.
"Biayanya kalau cuci AC Rp biayanya Rp 350 ribu sampai Rp 900 ribu, kalau servis AC mulai Rp 1,2 juta sampai Rp 2,4 juta," tutup Thayne Finsenda Lika atau yang akrap disapa Ko Lung Lung, CEO Dokter Mobil Indonesia
Baca Juga: Tune Up Jet Clean dari Dokter Mobil, Diklaim Bisa Bikin Tenaga Mesin Seperti Mobil Baru
Editor | : | ARSN |
KOMENTAR