Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Harus Sabar Kak, Begini Cara Beli Mobil Bekas Daihatsu Sigra Kondisi Mulus

ARSN,Abdul Aziz Masindo - Senin, 3 Oktober 2022 | 18:30 WIB
Daihatsu Sigra
Dok.OTOMOTIF
Daihatsu Sigra

Baca Juga: Pertarungan LCGC 7-Seater Murah, Daihatsu Sigra 1.2 MT vs Datsun GO+ Panca 1.2 MT

Selain itu dari banyaknya kasus, ia juga menyarankan untuk amati kondisi disc brake di roda depan.

"Disc brake juga coba aja pegang, dengan catatan harus dalam kondisi dingin dulu ya, kalau piringan cakram sudah kemakan banyak tapi odometernya rendah, nah itu patut curiga," sarannya.

3. Mesin

ILUSTRASI mesin Sigra
Dwi Wahyu R./GridOto.com
ILUSTRASI mesin Sigra

Terkahir coba cek kondisi mesin, mobil dengan jarak tempuh yang tinggi tapi kurangnya perawatan seperti telat ganti oli, bisa ketahuan dari timbulnya kerak di dalam mesin.

"Calya-Sigra engine enggak terlalu rewel, cuma biasanya engine panas dan penguapan oli banyak, kalau yang suka telat ganti oli ketahuan dari kerak-kerak oli, buka aja tutup oli nanti di situ keliatan kalau berkerak berarti kurang perawatan," kata Ko Lung Lung.

Namun Ko Lung Lung tetap menyarankan untuk lakukan general check up atau menggunakan jasa inspeksi mobil bekas.

"Saran saya lebih amannya lagi bawa pihak ketiga atau jasa inspeksi, atau lakukan general check up di bengkel resmi atau bengkel dokter mobil di seluruh cabang juga bisa," tutup Thayne Finsenda Lika, CEO Dokter Mobil Indonesia.

Baca Juga: Bukan Calya-Sigra, Datsun GO+ Panca Sang Pelopor LCGC 7-Seater Tapi Cabut Duluan

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa