Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Tiga Alasan yang Bikin Pemilik Mobil Enggan Ikut Asuransi Mobil

Abdul Aziz Masindo - Sabtu, 17 Desember 2022 | 07:26 WIB
ILUSTRASI asuransi mobil
istimewa
ILUSTRASI asuransi mobil

Otoseken.id - Dengan mengikuti asuransi mobil, pemilik kendaraan bisa mendapat manfaat dalam mengurangi risiko finansial yang lebih besar untuk pebaikan mobil.

Sebab risiko yang mungkin saja bisa timbul di jalan raya, seperti ditabrak kendaraan lain, pencurian, terkena bencana alam, perusakan oleh anarkisme masa dan lain sebaginya.

Apalagi pemilik mobil yang tinggal di daerah dengan risiko rawan banjir, tanah longsor, gempa bumi atau bencana alam lainnya.

Honda Brio, Honda BeAT dan sejumlah kendaraan lain menderita kerusakan akibat musibah gempa di Cianjur, Senin (21/11/2022).
Kolase Gridoto.com
Honda Brio, Honda BeAT dan sejumlah kendaraan lain menderita kerusakan akibat musibah gempa di Cianjur, Senin (21/11/2022).

Informasi yang diterima otoseken.id dari duitpintar.com, menjabarkan 3 alasan pemilik mobil enggak ikut asuransi mobil.

1. Besaran Premi yang Mahal Tidak Sebanding dengan Manfaat Asuransi

Besaran premi atau biaya yang mahal dan tidak sebanding dengan manfaatnya menjadi alasan yang pertama.

Padahal, besaran premi asuransi itu telah dihitung dan diberikan sesuai dengan peraturan berdasarkan pengawasan OJK.

Dengan begitu, sesuai dengan kemampuan finansial dan kebutuhan manfaat yang ingin diperoleh oleh setiap peserta asuransi.

Pemilik mobil bisa memilik jenis asuransi sesuai kebutuhan. Ada dua jenis asuransi, yaitu Total Loss Only (TLO) dan Asuransi All Risk, keduanya menawarkan manfaat dan besaran premi yang berbeda-beda.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa