Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Waspada, Ban Mobil Botak? Ini Bahayanya Saat Musim Hujan, Perhatikan

Dok Grid - Jumat, 8 November 2024 | 11:29 WIB
Bahaya Ban Mobil Botak Saat Hujan
otofemale.id
Bahaya Ban Mobil Botak Saat Hujan

Jika sudah botak maka saat ban menginjak air akan ada lapisan yang menghalangi ban dengan aspal.

Alhasil ban akan licin karena ada air yang tidak bisa dibuang dengan maksimal oleh telapak ban.

Alur ban yang sudah tidak ada membuat ban akan terasa mengambang di jalan terutama pada kecepatan tinggi.

Baca Juga: Ban Mobil Cepat Habis Sebelah? Penyebabnya Karena Jarang Melakukan Ini 

Aquaplaning Pada Mobil
Tribun Kaltim - Tribunnews.com
Aquaplaning Pada Mobil

"Oleh karena itu dibuatlah Tread Wear Indicator (TWI) untuk memberitahu pemilik mobil kalau ban sudah mengalami keausan," bebernya.

Tinggi TWI ini sekitar 1-2 mm dan jika sudah mencapainya maka ban wajib diganti karena sudah dibilang botak dan air hujan sudah tidak mampu lagi dibuang secara baik.

Jangan sampai setelah mencapai batas TWI ban enggak kunjung diganti baru.

Itulah kenapa ban mobil yang botak sangat bahaya dipakai di musim hujan.

Baca Juga: Setir Mobil Bergetar dan Ngebuang di Kecepatan Tinggi? Ini Penyebabnya 

Posted : Jumat, 8 November 2024 | 11:29 WIB| Last updated : Jumat, 8 November 2024 | 11:29 WIB

Editor : optimization
Sumber : Otoseken.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa