Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Walaupun Niatnya Baik, Relawan Kawal Ambulans Pakai Strobo dan Sirine Tetap Ditilang

Abdul Aziz Masindo - Minggu, 26 September 2021 | 20:28 WIB
Relawan Ambulans pakai strobo dan sirine ditilang polisi
TikTok @re.no.19
Relawan Ambulans pakai strobo dan sirine ditilang polisi

Seharusnya tanpa relawan kawal Ambulans, Masyarakat lebih sadar jika mendengan sirine ambulans maka langsung memberi jalan.

Kendaraan yang menghalangi ambulans yang sedang melaksanakan tugas merupakan bentuk pelanggaran lalu lintas dan dapat dikenakan pasal 287 ayat 4.

Pelanggar bisa dipidana dengan kurungan paling lama satu bulan atau denda paling banyak Rp 250.000.

Baca Juga: Pasang Pelat Nomor di Kolong, Siap-siap Dapat Surat Tilang dari Polisi

Bila menghalangi ambulans dengan cara atau keadaan yang membahayakan nyawa atau barang dapat dikenakan pasal 311, dipidana penjara paling lama satu tahun atau denda paling banyak Rp 3.000.000.

"Penetapan putusan tetap melalui proses di pengadilan," kata Budiyanto, pemerhati masalah transportasi yang juga mantan Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Metro Jaya.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Relawan Kawal Ambulans Pakai Strobo dan Sirine, Ditindak Polisi"

 

 

Editor : ARSN
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa