Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Segini Perbedaan Torsi Tenaga Honda City VTEC dan Honda City i-DSI

Dok Grid - Jumat, 17 November 2023 | 11:26 WIB
Honda City Generasi Keempat
Honda City Generasi Keempat

Sedangkan torsinya sendiri meningkat sedikit dari 131 ke 143 Nm.

Tekanan pada pedal gas memberi sensasi berbeda, kelebihan tenaga 23 daya kuda bikin tarikan sedan kompak ini lebih mantap.

Terutama saat jarum rpm mulai merangkak naik dari angka 3.000 rpm karena sistem VTEC mulai bekerja.

Namun dari hasil pengetesan yang dilakukan tim tabloid OTOMOTIF, Konsumsi bahan bakar Honda City VTEC jadi lebih boros.

Saat dites di jalan tol dengan kecepatan konstan 90 km/jam di 2.000 rpm, satu liter bensin hanya cukup untuk menghela 14 km.

Untuk mengejar tenaga, tingkat keiritan kerap menjadi pertimbangan kedua, Honda City bermesin VTEC ini cocok buat Anda yang mencari performa, namun untuk mencari keiritan, Honda City i-DSI pilihan pas.

Baca Juga: Segini Akselerasi dan Konsumsi BBM Honda City A/T GM 2 Generasi Ketiga

Editor : optimization

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa