Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Harga Bekasnya Mulai dari Rp 60 Jutaan, Ingat Lagi Ubahan Toyota Kijang Innova Generasi Pertama

Abdul Aziz Masindo - Jumat, 2 Desember 2022 | 14:16 WIB
Ilustarsi Toyota Kijang Innova bekas
Abdul Aziz Masindo/Otoseken.id
Ilustarsi Toyota Kijang Innova bekas

Otoseken.id - Toyota Kijang Innova masih menjadi raja MPV dan menjadi mobil keluarga yang diminati masyarakat Indonesia.

Meskipun generasi terbaru Innova sudah meluncur yaitu Kijang Innova Zenix, tetapi Innova generasi pertama ini masih favorit dan banyak yang cari di bursa mobil beka.

Kabinnya yang luas, dan durabilitasnya yang baik dan spare part yang melimpah membuat Kijang Innova bekas jadi incaran, sangat mudah mencari Kijang Innova di bursa mobil bekas.

Soal harga bekasnya sudah semakin tejangkau sob, merujuk data dari pricelist GridOto.com, harga bekas Innova generasi pertama mulai dari Rp 68 juta untuk tipe 2.0 E keluaran tahun 2004.

Kalau tipe 2.0 G, tahun 2004 harga pasarannya mulai dari Rp 80 juta, kemudian tipe 2.0 G tahun 2010 di angka Rp 140 jutaan,

Sedangkan kalau varian diesel, harganya masih di atas Rp 100 juta, mulai dari Rp 110 juta untuk tipe 2.5 G keluaran 2004.

Selama mengaspal di Indonesia, Toyota Kijang Innova generasi pertama ini mengalami facelift sebanyak tiga kali, yaitu di tahun 2008, 2011, dan 2013, hingga akhirnya di akhir tahun 2015 All New Kijang Innova atau sering disebut Innova Reborn meluncur,

Nah berikut ubahan Toyota Kijang Innova generasi pertama:

Pre Facelift (2004-2007)

Ilustrasi Toyota Kijang Innova pre facelift
Dio / Gridoto.com
Ilustrasi Toyota Kijang Innova pre facelift

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa